SAYUR LODEH
1 buah labu siam kecil, potong dadu
3 batang kacang panjang
1 batang oyong, potongpotong
1/2 batang terong ungu, potong-potong
1 buah cabe hijau besar, potong-potong
5 buah biji melinjo
½ batang jagung, potongpotong besar
10 lembar daun melinjo
2 ruas potongan tempe, potong
2 gelas santan kental ( dari ½ butir kelapa)
2 butir kemiri, haluskan
2 siung bawang putih, haluskan
2 butir bawang merah,
CARA MEMBUAT SAYUR LODEH :
• Cuci semua sayuran, tiriskan.
• Rebus semua sayuran.
• Masukkan salam dan lengkuas.
• Tunggu sampai %z matang. Sementara itu panaskan 2 sdm minyak goreng.
• Tumis bumbu sampai harum.
• Masukkan bumbu ke dalam sayuran.
• Tambahkan gula dan garam.
• Aduk-aduk sayuran sampai matang.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar